Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024
- INDO JPB
- Jun 28, 2024
- 4 min read
Halo Duelist Indonesia!
Bersiaplah untuk mengasah strategi dan duel terbaikmu pada Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024. Turnamen bergengsi dengan hadiah eksklusif dan pengalaman seru!
========= Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024 Finals =========
■ Lokasi: Batavia Marina (Baruna Ballroom, Lantai 2)
※ Peta Lokasi: https://g.co/kgs/PxT4JbH
※ Dilarang membawa makanan dan minuman dari luar
※ Dilarang membawa minuman keras
■ Hari dan Tanggal Turnamen: Sabtu, 17 Agustus 2024 sampai dengan Minggu, 18 Agustus (Top Cut 64)
■ Waktu: Mulai Pukul 10:00 WIB - Selesai
■ Rundown:
✮ 17 Agustus 2024
・Registrasi Ulang dan Pengarahan ⏱︎ 10:00~11:00 WIB
・Swiss Round Match 1 ⏱︎ 11:00~12:00 WIB
・Swiss Round Match 2 ⏱︎ 12:00~13:00 WIB
・Break ⏱︎ 13:00~13:30 WIB
・Swiss Round Match 3 ⏱︎ 13:30~14:30 WIB
・Swiss Round Match 4 ⏱︎ 14:30~15:30 WIB
・Break ⏱︎ 15:30~16:00 WIB
・Swiss Round Match 5 ⏱︎ 16:00~17:00 WIB
・Swiss Round Match 6 ⏱︎ 17:00~18:00 WIB
・Break ⏱︎ 18:00~18:30 WIB
・Swiss Round Match 7 ⏱︎ 18:30~19:30 WIB
・Swiss Round Match 8 ⏱︎ 19:30~20:30 WIB
✮ 18 Agustus 2024
・Registrasi Ulang dan Pemeriksaan ⏱︎ 10:00~12:00 WIB
・Top 64 Match ⏱︎ 12:00~13:00 WIB
・Break ⏱︎ 13:00~13:30 WIB
・Top 32 Match ⏱︎ 13:30~14:30 WIB
・Top 16 Match ⏱︎ 14:30~15:30 WIB
・Break ⏱︎ 15:30~16:00 WIB
・Top 8 Match ⏱︎ 16:00~17:00 WIB
・Semi-Final Match ⏱︎ 17:00~18:00 WIB
・Break ⏱︎ 18:00~18:30 WIB
・Grand Final Match ⏱︎ 18:30~19:30 WIB
・Raffle dan Pembagian Hadiah ⏱︎ 19:30~20:00 WIB
■ Format Deck: OCG edisi bahasa Inggris untuk Asia (AE) dan OCG bahasa Jepang (JP)
■ Format Duel: Match Duel
■ Format Turnamen: Swiss Round + Top Cut 64
■ Participant Prize: Special Card Protectors (70 Sheets)
■ Hadiah
✮ Champion:
・Trophy × 1
・Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024 Special Duel Field × 1
・Booster Pack (OCG bahasa Jepang) × 60
・Kualifikasi menuju 「Indonesia Regional Event」berikutnya.
✮ Finalis (Peringkat Kedua):
・Trophy × 1
・Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024 Special Duel Field × 1
・Booster Pack (OCG bahasa Jepang) × 30
✮ Semi-Finalis (Peringkat Ketiga dan Keempat):
・Trophy × 1
・Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024 Special Duel Field × 1
・Entry Pack (OCG bahasa Jepang) × 30
✮ Top 16 (Peringkat Ke-5 hingga Ke-16):
・Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024 Special Duel Field × 1
・Entry Pack (OCG bahasa Jepang) × 15
✮ Seluruh Peserta Top Cut:
・Free Meal Box × 1 (One time)
✮ Raffle Winner:
・Pemenang adalah 16 orang yang beruntung dari peringkat Ke-17 hingga Ke-400
・Masing-masing pemenang mendapatkan: Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024 Special Duel Field × 1
・Pemenang harus hadir saat proses Raffle berlangsung untuk dapat menerima hadiah tersebut
■ Pendaftaran:
✮ Maximum 400 orang
✮ Biaya Pendaftaran: IDR 300,000.00
✮ Entry Gift & Participant Prize:
・Free Meal Box × 1 (One time)
・Booster Pack × 5
・Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024 Special Card Protectors (70 Sheets) × 1 (Harus bertanding hingga Swiss Round Match Ke-3)
✮ Waktu Pendaftaran:
・Pendaftaran Online Dibuka: 15 Juli 2024, 19:00 WIB
・Pendaftaran Online Ditutup: 22 Juli 2024, 15:00 WIB
・Pembayaran Dibuka: 23 Juli 2024, 15:00 WIB
・Pembayaran Ditutup: 26 Juli 2024, 15:00 WIB
========= Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024 Side Event =========
■ Lokasi: Batavia Marina (Baruna Ballroom, Lantai 2)
※ Peta Lokasi: https://g.co/kgs/PxT4JbH
※ Dilarang membawa makanan dan minuman dari luar
※ Dilarang membawa minuman keras
■ Hari dan Tanggal: Minggu, 18 Agustus 2024
■ Waktu: Mulai Pukul 10:00 WIB - Selesai
■ Rundown:
✮ 18 Agustus 2024
・Registrasi Ulang dan Pengarahan ⏱︎ 10:00~11:00 WIB
・Swiss Round Match 1 ⏱︎ 11:00~12:00 WIB
・Swiss Round Match 2 ⏱︎ 12:00~13:00 WIB
・Break ⏱︎ 13:00~13:30 WIB
・Swiss Round Match 3 ⏱︎ 13:30~14:30 WIB
・Swiss Round Match 4 ⏱︎ 14:30~15:30 WIB
・Break ⏱︎ 15:30~16:00 WIB
・Swiss Round Match 5 ⏱︎ 16:00~17:00 WIB
・Swiss Round Match 6 ⏱︎ 17:00~18:00 WIB
・Break ⏱︎ 18:00~18:30 WIB
・Swiss Round Match 7 ⏱︎ 18:30~19:30 WIB
・Pembagian Hadiah ⏱︎ 19:30~20:00 WIB
■ Format Deck: OCG edisi bahasa Inggris untuk Asia (AE)
■ Format Turnamen: Swiss Round (No Top Cut)
■ Hadiah Peserta: Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024 Side Event Special Duel Field × 1
■ Hadiah
✮ Champion:
・Booster Pack (OCG edisi bahasa Inggris untuk Asia) × 60
✮ Finalis (Peringkat Kedua):
・Booster Pack (OCG edisi bahasa Inggris untuk Asia) × 30
✮ Semi-Finalis (Peringkat Ketiga dan Keempat):
・Booster Pack (OCG edisi bahasa Inggris untuk Asia) × 15
✮ Top 16 (Peringkat Ke-5 hingga Ke-16):
・Booster Pack (OCG edisi bahasa Inggris untuk Asia) × 10
■ Pendaftaran:
✮ Maximum 128 orang
✮ Biaya Pendaftaran: IDR 500,000.00
✮ Entry Gift & Participant Prize:
・Free Meal Box × 1 (One time)
・Booster Pack × 5
・Yu-Gi-Oh! Duel Spirits 2024 Side Event Special Duel Field × 1 (Harus bertanding hingga Swiss Round Match Ke-3)
✮ Waktu Pendaftaran:
・Pendaftaran Online Dibuka: 1 Juli 2024, 19:00 WIB
・Pendaftaran Online Ditutup: 8 Juli 2024, 15:00 WIB
・Pembayaran Dibuka: 9 Juli 2024, 15:00 WIB
・Pembayaran Ditutup: 12 Juli 2024, 15:00 WIB


Ikut terus Facebook page dan website resmi kami untuk informasi lebih lanjut.
Sampai jumpa di meja duel dalam semangat kemerdekaan!